Deliveree adalah penyedia mobil bak terbuka dengan solusi hemat biaya yang diinginkan oleh industri logistik Indonesia untuk mengurangi biaya pengiriman yang tinggi. Deliveree memiliki portofolio sistem dan solusi cerdas yang memanfaatkan teknologi canggih untuk mengatasi masalah terbesar dalam logistik. Layanan Deliveree tidak hanya melayani individu, tetapi juga pelaku UKM hingga pakar logistik yang membutuhkan armada truk besar.
Deliveree: Solusi Sewa Mobil Bak
Penggunaan mobil engkel bak terbuka (engkel pickup terbuka) atau jenis truk lainnya sudah umum di masyarakat Indonesia untuk keperluan pindahan, bisnis, atau kebutuhan individu lainnya. Namun, seringkali orang harus menghubungi langsung perusahaan jasa logistik untuk menyewa truk melalui telepon, yang seringkali menghadapi kendala seperti ketersediaan terbatas atau masalah seperti perubahan jadwal truk.
Deliveree menawarkan solusi inovatif berbasis aplikasi mobile dengan rating 4,8 yang tersedia di Google Playstore dan App Store. Melalui aplikasi ini, Anda dapat memesan mobil engkel bak terbuka atau engkel pickup terbuka kapan saja dan di mana saja. Harga sudah termasuk biaya pengemudi, layanan, dan bahan bakar tanpa biaya tersembunyi.
Jenis Kendaraan Apa Saja yang Bisa Disewa di Deliveree?
Ada beragam pilihan kendaraan yang bisa Anda sewa di Deliveree. Lihat daftarnya di bawah ini.
Armada | Kapasitas | Ukuran |
---|---|---|
Tronton Wingbox | 18.000 kg | L: 9.5 m W: 2.45 m H: 2.5 m |
Tronton Box | 18.000 kg | L: 9.5 m W: 2.45 m H: 2.5 m |
Tronton Bak | 18.000 hingga 22.000 kg | L: 9.5 m W: 2.45 m H: 2.6 m |
Fuso Bak | 8.000 hingga 10.000 kg | L: 6.6 m W: 2.35 m H: 2.45 m |
Fuso Box | 8.000 hingga 10.000 kg | L: 6.6 m W: 2.35 m H: 2.35 m |
CDD Long | 6.000 kg | L: 5.3 m W: 2.0 m H: 2.1 m |
Double Engkel Bak (CDD Bak) | 5.000 hingga 8.000 kg | L: 4.4 m W: 2.0 m H: 2.0 m |
Double Engkel Box (CDD Box) | 5.000 kg | L: 4.4 m W: 2.0 m H: 1.9 m |
Engkel Bak (CDE Bak) | 2.600 kg | L: 3.2 m W: 1.7 m H: 1.8 m |
Engkel Box (CDE Box) | 2.200 kg | L: 3.2 m W: 1.7 m H: 1.7 m |
Box Kecil | 1.000 kg | L: 2.35 m W: 1.62m H: 1.3 m |
Pickup | 1.000 kg | L: 2.35 m W: 1.62 m H: 1.3 m |
Van | 720 kg | L: 2.2 m W: 1.35 m H: 1.30 m |
Mobil XL | 350 kg | L: 1.4 m W: 1.1 m H: 1.15 m |
Mobil | 200 kg | L: 1.35 m W: 0.9 m H: 0.8 m |
Mobil pickup bak dan engkel bak yang disediakan oleh Deliveree, dapat Anda pilih sesuai dengan kebutuhan Anda. Baik untuk keperluan bisnis ataupun keperluan individu, keduanya mobil bak ini dapat Anda pesan dengan kapasitasnya masing-masing yang dapat Anda sesuaikan dengan berat barang yang Anda kirimkan. Keuntungan yang didapat dari menggunakan layanan Deliveree tak hanya dalam hal armada saja, banyak keuntungan lain yang bisa Anda dapatkan dengan memilih jasa ekspedisi Deliveree sebagai pengiriman barang Anda. Terutama bagi Anda yang berada di kota besar seperti Jabodetabek, Bandung, dan Surabaya. Anda bisa memilih Deliveree sebagai partner pengiriman barang Anda.
Seberapa Hemat Sewa Mobil Bak Deliveree?
Cek perbandingan harga sewa Mobil Bak Pickup Deliveree di bawah:
Penyedia Jasa 25 Km 50 Km 75 Km Deliveree 122rb 158rb 207rb Provider 1 303rb 434rb 565rb Provider 2 150rb 261rb 374rb Provider 3 241rb 418rb 613rb Rata-rata Harga Penyedia Lain 231rb 371rb 517rb Hemat dengan Deliveree 61% 80% 149%
Anda bisa menghemat biaya hingga ratusan ribu rupiah dengan menggunakan Deliveree jika dibandingkan dengan provider lain. Ini adalah pilihan yang tepat jika Anda mencari mobil bak terbuka yang berukuran lebih kecil dibandingkan sewa truk engkel bak terbuka. Armada pickup juga merupakan pilihan yang sangat ekonomis untuk pengiriman barang atau muatan yang lebih ringan di area perkotaan di Indonesia.
Apakah Menggunakan Jasa Pengiriman Deliveree Aman?
Pengiriman dengan Deliveree menawarkan keamanan yang terjamin bagi barang Anda. Setiap pengiriman dengan engkel pickup terbuka dilengkapi dengan asuransi, sementara Anda juga dapat mengontrolnya melalui fitur live chat dengan driver. Dengan begitu, Anda tetap memiliki kendali penuh terhadap pengiriman Anda. Driver yang bekerja dengan Deliveree adalah profesional yang telah melewati uji seleksi, sehingga Anda dapat yakin bahwa barang Anda akan sampai dengan aman di tujuan.
Sewa Mobil Bak Engkel Truk Bak Terbuka Untuk Bisnis
Kedua armada ini menjadi pilihan favorit bagi pelanggan Deliveree karena kapasitas yang besar tetapi dengan dimensi mobil yang tidak terlalu besar, jadi banyak barang yang dapat Anda kirimkan dengan kedua Armada ini. Keperluan ekspedisi bisnis Anda dapat ditangani dengan baik oleh Deliveree. Berikut beberapa bisnis yang bisa menggunakan layanan Deliveree dengan armada pickup bak dan engkel bak.
Wedding Organizer atau Event Organizer
Usaha event organizer tentunya dapat terbantu dengan adanya jasa mobil bak terbuka Deliveree. Anda yang memiliki bisnis ini pasti membutuhkan armada kami untuk mengirimkan dekorasi, kursi, meja, peralatan elektronik dan barang lainnya yang mendudukung acara-acara besar ke tempat dimana acara tersebut diselenggarakan. Pengemudi kami dengan sigaap akan mengikuti instruksi Anda kemanapun peralatan event Anda ingin di bongkar muat. Anda cukup memanfaatkan fitur live chat untuk memberikan arahan area bongkar muat kepada pengemudi kami.
Kuliner / Catering Makanan
Anda pasti perlu untuk mengirimkan ratusan box makanan ataupun peralatan makanan bila Anda mendapatkan pesanan makanan dalam jumlah yang besar atau dalam bentuk prasmanan. Apabila Anda memilki usaha catering makanan dan bingung untuk mencari jasa sewa truk bak yang tepat, maka Deliveree bisa memberikan solusi yang menguntungkan dengan armadanya yang mempunyai kapasitas yang besar untuk menampung keperluan usaha kuliner Anda ke tempat para pelanggan setia Anda.
Furniture / Mebel
Pemilik usaha furniture atau produsen mebel tentunya tidak lepas dengan yang namanya pengiriman. Anda tidak mau membuat costumer Anda kecewa dengan pengiriman barang yang tidak terpercaya. Deliveree, sebagai penyedia jasa truk bak terbuka bisa menjadi partner jasa ekspedisi Anda yang berkualitas bagi pengiriman barang furniture Anda kepada costumer. Pengemudi kami dengan hati-hati akan menangani barang Anda seperti lemari, meja, kursi, ataupun parabot rumah lain yang sangat berat. Anda bisa memesan bantuan tambahan yang akan membantu Anda dalam mengangkat furnitur Anda.
Tunggu apalagi? Segera download aplikasi Deliveree dan rasakan sendiri mudahnya menggunakan platform kami untuk sewa truk terbuka yang Anda butuhkan. Kami juga menyediakan sewa truk tronton engkel Semarang serta armada lain untuk pengiriman dalam maupun antarkota. Untuk bantuan dan informasi lain, kontak CS kami.
Frequently Asked Questions
Tipe truk bak terbuka apa yang ada di pasaran?
🌌 Deliveree memiliki beberapa jenis truk top terbuka termasuk model paling populer di Indonesia. Ini termasuk Fuso bak, bak engkel dobel, bak engkel, dan bak kecil.
Bagaimana cara Anda sewa mobil bak di pasaran?
🌌 Kami menyarankan Anda mengunduh Deliveree di Google Play atau Apple Apps Store dan memesan salah satu truk top terbuka yang populer dalam beberapa menit. Bagian terbaik tentang layanan Deliveree adalah opsi pemesanan fleksibel mereka, waktu kedatangan cepat pada hari yang sama atau kapan saja di masa depan, dan harga yang sangat kompetitif.
Bagaimana cara melakukan pemesanan terjadwal Mobil Engkel Bak untuk bisnis?
🌌 Anda dapat melakukannya pada desktop atau aplikasi handphone. Pada desktop klik tautan berikut untuk menuju kalkulator online Deliveree agar anda langsung dapat melakukan booking pada website yang tersedia. Setelah menentukan alamat tujuan dan titik penjemputan, atur jadwal penjemputan menjadi scheduled atau terjadwal agar kalendar penanda muncul. Pilih tanggal dan hari yang diinginkan lalu pilih lanjutkan.